Berita

BIMTEK PENGELOLAAN WEBSITE DESA BAGI APARATUR DESA KABUPATEN KENDAL TAHUN 2020

  • 09-04-2020
  • gondanglimbangan
  • 521

Kamis 13 februari 2020

Sering kali di Desa ada masyarakat yang meminta informasi dengan demikian untuk memudahkan pemberian informasi publik perlunya pengelolaan website desa sehingga masyarakat yang butuh informasi bisa membuka dengan memanfaatkan media komunikasi yang ada di masyarakat terutama hp Android .Di Tirto arum Kendal bimtek diikuti oleh 70 desa di kabupaten Kendal yang di berangkatkan oleh pengelolala website Desa di desa Masing Masing Desa .Dibuka dari kepala Dinas Dispermasdes ,kemudian dimulai kegiatan dengan nara sumber Candra Putra dengan pemaparan tentang ketentuan Keterbukaan Informasi Desa dengan uu no 14 tahun 2008 tentang pelaksanaan pemerintahan desa dan pembangunan Desa,karena teramasuk menjadi lembaga publik yang mana telah menerima beberapa Anggaran Dana untuk Desa.

Share :